Across
- 3. kromosom tubuh disebut juga
- 8. kode geneti yang dipakai saat ini yaitu kode yang tersusun oleh 3 basa nitrogen yang disebut dengan kodon
- 9. mRNA atau disebut juga dengan RNA
- 10. setiap nukleotida tersusun atas
- 13. tempat di kromosom yang tidak mengandung gen dan merupakan tempat melekat nya kromosom yaitu
- 14. kode genektik dari glutamin adalah
- 16. polimer yang tersusun dari beberapa peptida hasil pengikatan dari gugus karboksil dan gugus amino adalah
- 17. RNA adalah polimer asam nukleotida dari empat jenis
- 20. setiap lengan kromosom, terdapat benang halus terpilin, benang-benang halus tersebut dikenal dengan
- 21. bentuk ikatan DNA dan protein histon disebut juga dengan
- 23. asam amino yang diikat oleh RNAt adalah
- 26. gen terdapat di dalam lokus
- 27. bagian atau yempat pada kromosom yang diduduki oleh gen adalah
- 29. peran RNA transfer ini dikenal dengan nama
Down
- 1. kromosom terletak di dalam
- 2. kromosom yang sentrometernya yang terletak di dekat ujung kromosom adalah
- 4. polimer besar yang tersusun atas unit-unit nukleotida merupakan
- 5. RNA dengan jumlah terbanyak , dan memiliki peran penting dalam proses sintesis protein, yaitu RNA
- 6. basa nitrogen pirimidinnya terdiri atas sitosi dan
- 7. yang berperan dalam transkripsi RNA, yang merupakan proses sintesis protein untuk menciptakan mRNA dari utai DNA adalah
- 11. proses mRNA yang selanjutnya akan keluar dari inti sel melalui membrane inti menuju sitoplasma adalah tahap
- 12. kromosom yang hanya terdiri atas satu lengan dan berbentuk lurus seperti batang adalah
- 14. jumlah kromosom umumnya selalu
- 15. tahap transkripsi dibagi menjadi …tahap
- 18. pada tRNA terdapat bagian yang berhubungan dengan kodon yang disebut
- 19. sintesis protein dikenal dengan istilah … sentral
- 22. salah satu tahapan dalam transkripsi yang ditandai dengan proses pemanjangan pita mRNA adalah
- 24. proses penecetakan atau penulisan ulang DNA kedalam mRNA dengan bantuan enzim polymerase adalah
- 25. enzim yang memecah rantai ganda polinukleotida adalah enzim
- 28. unit terkecil dari suatu makhluk hidup yang mengandung subtansi adalah
