TEBAK TEPAT SENI (SENI RUPA)

12345678910111213141516171819
Across
  1. 2. karya seni yang lebih mementingkan fungsi pakai dibandingkan fungsi keindahan disebut karya seni rupa ...
  2. 7. Cabang seni rupa yang memanfaatkan teknik cetak dalam proses pembuatnnya adalah seni ...
  3. 10. Sebuah bentuk seni kerajinan simpul menyimpul menggarap rantaian benang awal dan akhir suatu hasil tenunan, dengan membuat berbagai simpul pada rantai benang tersebut sehingga berbentuk aneka rumbai dan jumbai disebut teknik ...
  4. 11. termasuk ke dalam istilah karya seni rupa murni
  5. 13. sesuatu yang dibangun oleh masyarakat atau individu dengan arti tertentu yang kurang lebih standar yang disepakati anggota masyarakat itu disebut ...
  6. 16. termasuk ke dalam karya seni rupa murni.
  7. 17. unsur seni rupa yang dimanfaatkan dalam teknik linear adalah ....
  8. 18. menganalisis berbagai faktor keunggulan seni yang dipamerkan, disamping menunjukkan pula kecendrungan kreatif peserta pameran, baik untuk bidang seni lukis, desain, atau kriya merupakan fungsi dari ...
  9. 19. karya seni rupa yang lebih mementingkan fungsi keindahan dibandingkan fungsi pakainya disebut karya seni rupa ...
Down
  1. 1. teknik menempel potongan-potongan kertas meterial lain untuk membentuk sebuah desain disebut teknik ...
  2. 3. Seni yang pembuatannya dengan cara menggunakan teknik-teknik ukir adalah seni ....
  3. 4. berbagai macam benda yang dibuat dari bahan-bahan anorganik yang berasal dari bumi, yang secara umum disebut tanah liat disebut ...
  4. 5. teknik melukis yang menggunakan cat air, cat akrilik dengan sapuan warna yang tebal sehingga lukisan tampak pekat disebut teknik ...
  5. 6. salah satu bentuk penyajian karya seni rupa agar dapat berkomunikasi dengan pengunjung disebut ...
  6. 8. Digunakan untuk melambangkan watak atau sifat yang ingin diungkapkan dalam karya tiga dimensi merupakan fungsi simbol ...
  7. 9. corak karya seni rupa yang memiliki sifat bersahaja, naif, sederhana, spontan, jujur, baik dari segi penggarapan bentuk maupun pewarnaan disebut aliran seni rupa ...
  8. 12. corak karya seni rupa ang teknik pelukisannya berpedoman pada peniruan alam untuk menghasilkan karya seni disebut aliran seni rupa ...
  9. 14. cabang seni yang membentuk karya seni dengan media yang bisa di tangkap mata dan dirasakan dengan rabaan disebut
  10. 15. membuat karya seni dengan cara menggunakan bahan satu bahan lainnya untuk mendapatkan bentuk tertentu disebut teknik ...
  11. 16. cabang seni rupa murni yang karyannya berbentuk 3 dimensi, yang bahannya bisa terbuat dari kayu,batu maupun media lainnya disebut seni ...