TEKA TEKI EKONOMI

123456789101112131415161718192021222324252627282930
Across
  1. 2. BUMN seluruh modalnya milik negara. Jadi BUMN termasuk ke perusahaan...
  2. 6. produsen perlu memerhatikan faktor apa untuk penentuan kombinasi sederhana?
  3. 9. Pada penerapan ekonomi pancasila terdapat 3 pelaku ekonomi yaitu swasta, pemerintah, dan ...
  4. 11. Kegiatan ekonomi yang dilakukan untuk meningkatkan nilai guna barang merupakan kegiatan...
  5. 13. Muncul persaingan tidak sehat akibat ..... ekonomi oleh pemilik modal
  6. 15. Nama lain dari kata nilai guna adalah...
  7. 19. Perseroan Terbatas [PT] sebagai salah satu bentuk perusahaan dari badan usaha milik...
  8. 21. masalah ekonomi apa yang dipengaruhi faktor tenaga kerja, alam, modal, dan keterampilan?
  9. 23. Cabang ilmu ekonomi yang mempelajari tentang keterkaitan antara struktur industri disebut ilmu ekonomi...
  10. 25. Menimbulkan kesenjangan ekonomi karna distribusi adalah dampak dari...
  11. 26. kenaikan tingkat apa yang menyebabkan harga barang menjadi mahal saat sampai kepada konsumen?
  12. 27. Mengutamakan kemakmuran masyarakat di atas kemakmuran individu adalah prinsip...
  13. 29. Jenis masyarakat apa yang masih menerapkan sistem barter?
  14. 30. sikap apa yang ditunjukan melalui kegiatan mencari dan mengelola alternatif pilihan sumber daya?
Down
  1. 1. produksi dilakukan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat secara?
  2. 3. Permasalahan kenaikan harga pokok dan kelangkaan BBM di berbagai daerah termasuk dalam lingkup pembahasan ilmu ekonomi...
  3. 4. Hal yang harus dilakukan produsen untuk menentukan jenis, dan jumlah barang yang akan di produksi ialah...
  4. 5. Permasalahan ekonomi dapat terjadi di setiap negara merupakan aspek....
  5. 7. Siapakah yang  mendistribusi barang hasil produksi...
  6. 8. Suatu usaha yang memberikan pinjaman bagi masalah dengan jaminan barang bergerak disebut...
  7. 10. Pengangguran karena perubahan struktur ekonomi disebut...,
  8. 12. Transaksi antara produsen, dan konsumen / melalui transaksi yang dilakukan dipasar disebut sistem distribusi...
  9. 14. Suatu usaha yang memberikan pinjaman bagi masalah dengan jaminan barang bergerak disebut...
  10. 16. Menitikberatkan kebebasan masyarakat dan kegiatan ekonomi bergantung pada mekanisme pasar, termasuk jenis sistem ekonomi...
  11. 17. Ilmu ekonomi yang diterapkan langsung dalam kehidupan sehari - hari disebut ilmu ekonomi...
  12. 18. Beberapa masyarakat masih ada yang menerapkan sistem ekonomi tradisional yaitu...
  13. 20. Bahan kajian yang mempelajari upaya manusia memenuhi kebutuhan hidupnya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan disebut sebagai sistem...
  14. 22. Apa yang harus dilakukan untuk mendapatkan hasil data sebenarnya?
  15. 24. Nama lain dari sistem ekonomi terpusat disebut...
  16. 28. Sistem yang mementingkan negara daripada rakyat ialah...