Across
- 2. Menggambarkan puncak gunung yang tertutup salju.
- 3. Sekumpulan orang yang hidup dalam satu rumah dengan memiliki hubungan darah dan saling berinteraksi satu sama lain.
- 6. Keterangan dari simbol-simbol dan kenampakan yang ada pada peta.
- 9. Batas yang dihitung dari sebuah garis dasar serta memiliki jarak 12 mil ke arah laut.
- 11. Memperjelas posisi objek atau wilayah pada sebuah peta.
- 12. Kumpulan titik air atau kristal es yang terjadi karena adanya kondensasi uap air yang terdapat pada atmosfer.
- 15. Angin yang mempengaruhi musim di wilayah Indonesia.
Down
- 1. Sesuatu yang menunjukkan isi sebuah peta.
- 4. Simbol peta yang menggambarkan kota.
- 5. Negara Indonesia merupakan negara.
- 7. Cerita prosa rakyat yang menceritakan sebuah cerita dengan latar belakang masa lalu, berisi tafsiran tentang alam semesta dan keberadaan makhluk didalamnya.
- 8. Cerita prosa rakyat fiktif atau tidak benar-benar terjadi.
- 10. Menggambarkan daerah dataran rendah.
- 13. Lokasi yang menggambarkan posisi suatu tempat yang pasti dan tidak pernah berubah.
- 14. Menjadi satu diantara faktor dari perubahan cuaca.
