Across
- 2. Menu yang berguna untuk membuat dokumen baru adalah
- 5. Alat komputer yang termasuk dalam input device, berguna untuk mengarahkan kursor
- 8. Untuk mengatur ukuran huruf kita menggunakan
- 10. Menu insert picture digunakan untuk menyisipkan
- 11. Perintah untuk cetak miring
- 13. Menu yang digunakan untuk menyisipkan diagram
- 14. Perintah yang digunakan untuk mencetak hasil kerja ketikan/gambar
- 15. Untuk mengubah bentuk tulisan kita gunakan font
Down
- 1. Menu animations pada slides digunakan untuk membuat
- 3. Aplikasi microsoft office yang sama dengan google slides
- 4. Apa alat yang digunakan untuk mengetik?
- 6. Menu yang digunakan untuk menyisipkan gambar, tabel dan diagram
- 7. Agar tulisan kita menjadi rata tengah kita gunakan Align text
- 9. Aplikasi google yang digunakan untuk presentasi
- 12. Nama lembar kerja pada google spreadsheet
