TEKA TEKI MATERI SISTEM GERAK MANUSIA

12345678910111213141516171819202122
Across
  1. 6. Jenis otot yang berbentuk gelondong
  2. 7. kumpulan jaringan yang berfungsi sebagai sistem pengendalian tubuh
  3. 9. bagian tubuh yang berfungsi untuk menerima rangsangan/implus pada gerak sadar atau reflek
  4. 10. Contoh tulang yang terdapat pada rangka kepala atau tengkorak
  5. 11. saraf yang berfngsi mengirinkan sinyal dari otak ke otot otot seluruh tubuh
  6. 12. saraf yang membawa informasi ke otak dan sumsum tulang belakang
  7. 14. bagian sel saraf yang berfungsi sebagai penerima sinyal dari neouron lain
  8. 16. otot yang berbentuk serabut dan membentuk anyaman
  9. 18. otot yang menempel pada rangka dan dapat dikendalikan secara sadar
  10. 20. pada gerak sadar sistem saraf pusat yang terlibat adalah
  11. 21. menulis, berjalan, mengambil benda termasuk contoh gerak
  12. 22. Sendi yang terdapat diantara tulang leher dan tengkorak
Down
  1. 1. kelainan tulang disebabkan kurangnya kalsium pada tulang
  2. 2. kelainan tulang punggung dimana bagian bawah melengkung secara berlebihan
  3. 3. Sifat otot yang bisa memanjang ketika relaksasi
  4. 4. sistem saraf pusat selain sumsum tulang belakang
  5. 5. bersin, mengedipkan mata, menarik tangan dari benda panas termasuk gerak
  6. 8. contoh sendi gulung terdapat pada tulang
  7. 13. Alat gerak aktif
  8. 15. Sendi yang hanya bisa diluruskan atau dibengkokkan
  9. 17. kelainan tulang akibat masuknya bakteri clostridium tetani
  10. 19. Tulang dada, tulang belakang, tulang hioid termasuk kedalam rangka