Across
- 4. empiris yang berasal dari bahasa Yunani
- 6. cara penentuan usia peninggalan budaya berdasarkan bentuk (tipe) dari benda peninggalan tersebut
- 8. salah satu sumber tertulis tertua di Indonesia
- 10. ilmu yang mempelajari kebudayaan dan tatanan kehidupan pada zaman praaksara
- 12. secara harfiah, berarti ilmu tentang waktu
- 14. penulisan sejarah dengan emosi sangat penting untuk pewarisan nilai
- 15. peristiwa yang unik karena peristiwa tidak sama
Down
- 1. konsep waktu sejarah
- 2. dokumen berharga dalam penelitian sejarah
- 3. unsur sejarah sebagai seni
- 5. ilmu yang mempelajari tentang naskah-naskah kuno
- 7. salah satu konsep berpikir sejarah
- 9. ilmu yang mempelajari tentang arca-arca atau patung-patung kuno sejak zaman praaksara ataupun sejarah
- 11. suatu tulisan mengenai perjalanan seorang musafir
- 13. peristiwa yang penting karena berpengaruh bagi banyak orang
