Teka Teki Silang

12345678910111213
Across
  1. 2. Perasaan korban saat di-bully di dunia maya, sering merasa
  2. 4. Tindakan mengeluarkan seseorang dari grup media sosial atau chat dengan sengaja
  3. 7. Jika ada orang yang mengalami cyberbullying, sebaiknya kita
  4. 8. Orang yang mengalami berbagai bentuk cyberbullying disebut
  5. 9. Salah satu dampak yang dirasakan korban cyberbullying menurut APJIII
  6. 10. Kebiasaan buruk perang kata-kata dengan mengunggah komentar kasar di media sosial untuk membuat orang lain marah
  7. 11. Orang yang melakukan cyberbullying disebut
  8. 13. Langkah pertama yang harus dilakukan jika seseorang mengunggah sesuatu yang menyakitkan hati di halaman (page) media sosial kalian
Down
  1. 1. Undang-undang di Indonesia yang mengatur tentang penggunaan internet dan kejahatan di dunia maya
  2. 3. Salah satu etika berinternet “PIKIR”
  3. 5. Perbuatan mengirim pesan menakut-nakuti atau mengancam seseorang secara online
  4. 6. Perundungan yang terjadi di dunia maya, seperti di media sosial atau aplikasi chat
  5. 8. Salah satu cara agar tidak menjadi korban cyberbullying adalah dengan tidak menerima pertemanan dari orang yang tidak kita ...
  6. 11. Mengedukasi diri cara menggunakan internet yang bertanggung jawab adalah upaya untuk pencegahan agar tidak menjadi ..... cyberbulllying
  7. 12. Berbeda dengan perundungan di dunia nyata yang pelakunya dapat diidentifikasi, pelaku perundungan di dunia maya dapat bersifat