Teka Teki Silang

1234567891011121314151617181920212223242526
Across
  1. 2. Jumlah bilangan rakaat shalat witir harus ... .
  2. 4. Peristiwa turunnya al Qur'an disebut ....
  3. 5. Pahala mengerjakan shalat berjamaah ...derajat
  4. 8. Tadarus sebaiknya dilaksanakan secara… .
  5. 10. Al Qur‟an turun pertama kali pada bulan … .
  6. 12. Pahala membaca Al-Qur’an pada bulan ramadhan setiap hurufnya dilipatgandakan menjadi….kebaikan.
  7. 13. Hukum tadarus Al-Qur’an di bulan Ramadhan adalah…
  8. 15. Ilmu yang mengatur tata cara membaca al Qur'an dinamakan… .
  9. 16. Hukum melaksanakan shalat tarawih adalah … .
  10. 17. Al-Qur'an adalah sebaik-baik ... bagi orang yang beriman
  11. 21. Sebuah hadis Nabi Muhammad SAW menyatakan "sebaik-baik kamu adalah orang yang mempelajari al-Qur'an dan … .
  12. 24. Shalat sunnah yang hanya dikerjakan pada malam bulan ramadhan adalah … .
  13. 25. Setelah melaksanakan shalat tarawih biasanya kita mengerjakan shalat … .
  14. 26. Shalat tarawih dilaksanakan setelah shalat … .
Down
  1. 1. Shalat tarawih adalah shalat sunnah yang dilakukan pada bulan … .
  2. 3. Salah satu malam pada bulan ramadhan yang mengandung banyak kemuliaan disebut malam … .
  3. 6. Membaca Al-Qur’an secara bergantian disebut … .
  4. 7. Menurut bahasa, tarawih artinya adalah ...
  5. 9. Berikut ini jumlah rakaat shalat tarawih adalah delapan atau…rakaat
  6. 11. Shalat tarawih dapat dikerjakan secara munfarid atau… .
  7. 14. Orang yang membaca al-Qur'an hatinya akan menjadi … .
  8. 18. Shalat tarawih bisa dilakukan secara munfarid. Munfarid artinya … .
  9. 19. Demi syiar islam persatuan kaum muslimin shalat tarawih sebaiknya dikerjakan secara berjama’ah di …
  10. 20. Membaca al-Qur'an dengan tenang, hati-hati dan benar dinamakan … .
  11. 22. Jumlah rakaat shalat witir paling sedikit adalah ...rakaat
  12. 23. Sebelum membaca al Qur'an kita mengawalinya dengan bacaan....