Teka teki silang bab kejujuran dan hormat kepada orang tua dan guru

1234567891011121314151617181920212223242526272829303132
Across
  1. 3. bagi seorang anak orang yang harus ia utamakan untuk mendapatkan kebaikan dirinya adalah.
  2. 5. pada surat al luqman:13 menjelaskan bahwa pendidikan kepada anak harus dilandasi dengan.
  3. 6. siswa yang menghormati dan menaati gurunya akan memperoleh.
  4. 8. Nabi muhammad saw mendapat gelar...karena kejujuranya.
  5. 9. berkata tidak sesuai kenyataan dinamakan.
  6. 16. jika kita tidak jujur maka seseorang akan memiliki banyak.
  7. 17. orang yang memiliki sikap jujur ketika berjanji,maka ia akan.
  8. 20. hormat dan patuh terhadap orang tua merukapan suatu hak yang
  9. 21. kita wajib menghormati orang tua dan guru agar mendapatkan.
  10. 23. salah satu akhlaq mulia yang harus kita terapkan dalam penerapan kepada guru .
  11. 26. shidqul muamalah disebut juga dengan jujur dalam.
  12. 27. saat berjalan dengan gurunya seorang murid dilarang berjalan.
  13. 28. mendoakan ampunan untuk kedua orang tua yang sudah meninggalkan hukumnya.
  14. 29. orang yang berlaku jujur atau kebenaran disebut.
  15. 31. tidak mencontek saat ulangan adalah contoh perilaku jujur dilingkungan.
  16. 32. pahlawan tanpa jasa adalah sebutan untuk.
Down
  1. 1. orang yang berperilaku jujur dapat membawa hikmah bagi diri sendiri,orang lain dan masyarakat,hikmah berperilaku jujur terhadap orang lain yaitu.
  2. 2. yang termasuk dosa besar adalah.
  3. 4. kata amanah disebut juga dengan.
  4. 7. jika kita tidak menghormati guru maka ilmu yg kita peroleh tidak menjadi.
  5. 10. melaksanakan sholat dan bersabar merupakan firman Allah pada surat.
  6. 11. dalam hadist riwayat bukhori dan muslim pahala berbakti kepada orang tua dapat disamakan dengan.
  7. 12. Allah melarang kita untuk mengatakan "ah" kepada orang tua,namun yang seharusnya kita lakukan kepada orang tua adalah .
  8. 13. sesungguhnya jujur itu akan membawa.
  9. 14. untuk menumbuhkan kepercayaan orang lain kepadadiri kita,maka dibutuhkan perilaku.
  10. 15. orang yang tidak jujur atau dusta disebut sebagai orang.
  11. 17. orang yang jujur jika bersalah akan.
  12. 18. istilah dusta dalam bahasa arab adalah.
  13. 19. seseorang penjual tidak mengurangi takaran dan timbangan dalam jual beli,merupakan salah satu bentuk kejujuran dalam hal.
  14. 22. doa untuk kedua orang tua terdapat dalam surat.
  15. 24. hormat kepada orang tua merupakan bentuk...walidain.
  16. 25. jujur ketika ulangan artinya kita tidak boleh.
  17. 29. saat berbicara kepada orang tua dan guru kita menggunakan nada bicara yang.
  18. 30. mempertimbangkan dengan sebaik baiknya setiap akan melakukan suatu perbuatan adalah maksud dari jujur dalam.