teka teki silang geografi

12345678910111213141516171819202122232425262728
Across
  1. 3. sarana penghubung antar wilayah .
  2. 5. pembagian kekuasaan ke daerah.
  3. 7. daerah yang memiliki kepadatan penduduk tinggi .
  4. 10. tujuan yg memberi hak bagi masyarakat untuk berpartisipasi dalam proses pembangunan.
  5. 11. area dengan aktivitas ekonomi tinggi.
  6. 12. tempat tinggal makhluk hidup .
  7. 16. perluasan wilayah perkotaan secara tidak terencana .
  8. 18. proses integrasi antar negara di dunia.
  9. 19. tujuan yg mengedepankan kesetaraan dalam akses.
  10. 20. kota kecil yang mengelilingi kota besar.
  11. 21. masalah utama yang diatasi SGDs.
  12. 22. perubahan jangka panjang pada suhu dan cuaca bumi.
  13. 24. fokus pada kesejahteraan sosial dan kesehatan masyarakat.
  14. 25. kondisi hidup yang baik dan sejahtera .
  15. 27. aturan yang mempengaruhi pembangunan wilayah.
  16. 28. proses perpindahan penduduk ke kota.
Down
  1. 1. fasilitas pendukung pembangunan.
  2. 2. sektor yang bergerak di bidang jasa.
  3. 4. upaya untuk meningkatkan kualitas hidup.
  4. 6. pembangunan yang ramah lingkungan .
  5. 8. bahan mentah untuk industri.
  6. 9. Perubahan kearah yg lebih baik dan membangun.
  7. 13. pembangunan fasilitas umum untuk masyarakat
  8. 14. sektor yang sering terpengaruh oleh pembangunan wilayah .
  9. 15. sistem yang berkaitan dengan produksi dan distribusi barang .
  10. 17. perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain.
  11. 20. kekurangan sumber daya energi.
  12. 23. pondasi utama dalam pembangunan.
  13. 25. kemampuan untuk memenuhi kebutuhan sendiri.
  14. 26. tempat banyak penduduk berkumpul.