Across
- 3. Wilayah kepulauan Indonesia dikenal sebagai …
- 4. Komoditas perkebunan terbesar Indonesia yang diekspor ke berbagai negara adalah …
- 5. Pulau penghasil minyak bumi terbesar terdapat di pulau …
- 10. Posisi Indonesia yang berada di antara dua benua dan dua samudra membuatnya menjadi … internasional
- 11. Upaya penghijauan kembali lahan yang gundul …
- 15. Upaya pelestarian terhadap alam dan makhluk hidup disebut …
- 16. Faktor yang membuat Indonesia kaya hayati karena memiliki … sepanjang tahun
- 19. Keanekaragaman hayati disebut juga …
- 23. Indonesia menjadi jalur penting bagi perpindahan satwa terutama …
- 25. Tumbuhan khas Nusa Tenggara Timur yang sangat bernilai tinggi adalah …
Down
- 1. Bentang alam Indonesia banyak terbentuk karena berada di jalur cincin api berupa …
- 2. Ekosistem bawah laut yang banyak dijumpai di Indonesia dan menjadi tempat hidup ikan
- 6. Tumbuhan pesisir yang berfungsi menahan abrasi pantai
- 7. Burung langka yang menjadi ciri khas Papua …
- 8. Sumber daya alam laut Indonesia banyak berasal dari sektor …
- 9. Indonesia memiliki kawasan hutan terluas di dunia berupa …
- 12. Indonesia juga dikenal sebagai negara yang sebagian besar penduduknya bekerja di bidang pertanian disebut negara …
- 13. Indonesia memiliki posisi strategis karena berbatasan dengan banyak laut disebut negara …
- 14. Daerah penghasil emas terbesar di Indonesia terletak di …
- 17. Hasil hutan bukan kayu yang banyak digunakan untuk bahan kerajinan …
- 18. Pulau Bangka Belitung dikenal sebagai penghasil …
- 20. Kekayaan yang membuat bangsa Eropa datang ke Indonesia pada masa lampau …
- 21. Daerah wisata terkenal yang juga memiliki keanekaragaman laut tinggi …
- 22. Sumber daya alam yang berasal dari fosil tumbuhan dan digunakan sebagai bahan bakar …
- 24. Tambang logam penting yang banyak digunakan untuk baterai kendaraan listrik, banyak ditemukan di Sulawesi
