Across
- 2. Pencemaran akibat dari suara bising kendaraan bermotor, kapal terbang, dan deru mesin pabrik
- 4. Zat atau bahan yang dapat mencemari lingkungan
- 6. Penanaman hutan kembali hutan yang gundul
- 9. Salah satu sumber pencemaran suara yang memiliki kekuatan 140 - 179 dB
- 10. Faktor terbesar penyebab terjadinya pencemaran lingkungan
- 11. Nama gas yang dihasilkan oleh pendingin ruangan (AC) dan kulkas
- 13. Salah satu contoh bahan non-degradable yang sulit terurai
- 14. Jenis pencemaran yang disebabkan oleh oksida karbon,oksida belerang,dan oksigen nitrogen
- 17. Pencemaran air yang disebabkan oleh nutrisi yang berlebihan ke dalam ekosistem air mengakibatkan tidak terkontrolnya pertumbuhan tumbuhan air
- 18. Salah satu penyebab pencemaran air
Down
- 1. Zat kimia hari dari buangan pertanian
- 3. Analisis Mengenai Dampak Lingkungan
- 5. Hasil buangan yang dihasilkan oleh proses industri maupun domestik
- 7. Merupakan hasil pembakaran yang tidak sempurna dari bahan buangan mobil dan mesin letup
- 8. Polutan yang dapat diuraikan kembali
- 12. Sumber cahaya buatan seperti papan reklame, lampu jalan, lampu taman yang menyebabkan gangguan penglihatan
- 15. Salah satu bencana dampak dari adanya pencemaran tanah
- 16. Pendaran cahaya yang membuat penglihatan menjadi tidak nyaman
