Klasifikasi Makhluk Hidup

12345678910111213141516171819202122232425262728293031
Across
  1. 2. Struktur pada tumbuhan yang mengangkut air dari akar ke daun
  2. 7. ilmu yang mengelompokkan makhluk hidup
  3. 8. Kelompok organisme seperti jamur
  4. 9. Kerajaan tempat hewan berada
  5. 11. Makhluk bersel satu tanpa membran inti sel
  6. 14. Hewan yang tidak memiliki tulang belakang
  7. 16. Makhluk hidup yang hanya memiliki satu sel
  8. 17. Hubungan biologis di mana satu organisme hidup pada organisme lain dan merugikannya
  9. 21. Kerajaan tempat tumbuhan berada
  10. 22. Nama latin manusia
  11. 25. Ilmuwan yang dikenal sebagai “Bapak Taksonomi”
  12. 27. Tingkatan setelah kelas
  13. 28. Hewan bertulang belakang yang bernapas dengan paru-paru dan hidup di darat
  14. 29. Tingkatan takson paling spesifik / satuan terkecil
  15. 30. Makhluk hidup yang tersusun dari banyak sel
  16. 31. Tingkatan setelah famili
Down
  1. 1. Tingkatan setelah ordo (kelompok keluarga)
  2. 3. Hewan amfibi yang hidup di dua alam
  3. 4. Proses tumbuhan membuat makanan dari cahaya
  4. 5. Tingkatan takson tertinggi (contoh: Animalia, Plantae)
  5. 6. Hewan menyusui yang hidup di laut (contoh: lumba-lumba)
  6. 10. Kelompok hewan yang memiliki tulang belakang
  7. 12. Tingkatan takson di bawah kingdom
  8. 13. Filum hewan berpori (contoh: spons)
  9. 15. Ilmuwan yang pertama kali memperkenalkan sistem klasifikasi 2 kingdom
  10. 18. Makhluk yang selnya mempunyai inti sel sejati
  11. 19. Kelas hewan bersayap dan berbulu
  12. 20. Tingkatan setelah filum
  13. 23. Organisme eukariotik uniseluler seperti protozoa
  14. 24. Struktur pada tumbuhan yang mengangkut hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian
  15. 26. Kelompok tumbuhan yang memiliki jaringan pengangkut xilem dan floem