Teka - Teki Silang Mengamalkan Pancasila untuk Kebahagiaan Bersama

12345678910111213141516
Across
  1. 3. Masyarakat Gampong Mulia sedang melakukan musyawarah tentang pemilihan kepala desa, hal tersebut merupakan contoh perilaku yang sesuai dengan pancasila yaitu sila ke
  2. 8. merupakan dasar negara kita adalah
  3. 10. Hemat, suka menabung dan tidak bergaya hidup mewah sila ke
  4. 11. Cita - cita atau landasan yang dimiliki bangsadisebut
  5. 14. Merawat tempat umum, tidak membuang sampah sembarangan adalah salah satu penerapan nilai nilai pancasila di lingkungan
  6. 15. Semboyan "Bhinneka Tunggal Ika" terdapat pada kitab yang berjudul
  7. 16. taat dan patuh orang tua contoh penerapan perilaku sesuai nilai Pancasila di lingkungan….
Down
  1. 1. Di Negara kita banyak terjadi musibah antara lain longsor, banjir,dan gunung meletus, banyak para relawan turun kejalan untuk meminta sumbangan dan sumbangan tersebut akan disumbangkan kepada para korban bencana. Hal tersebut merupakan contoh perilaku yang sesuai dengan pengamalan pancasila terutama sila
  2. 2. Lambang sila pertama adalah
  3. 4. Memahami dan merasakan penderitaan orang lain seperti diri sendiri yang merasakan adalah pengertian dari
  4. 5. Nilai yang mengajarkan kepada kita untuk menghargai pendapat yang berbeda atau bahkan bertenatangan dengan pendapat kita , nilai yang dimaksud adalah
  5. 6. menggunakan Bahasa Indonesia dengan baik dan benar merupakan perilaku sila ke …
  6. 7. Tempat beribadah budha ialah
  7. 9. berpartisipasi dalam kegiatan kelas merupakan contoh penerapan nilai Pancasila dalam kehiduan sehari – hari di lingkungan
  8. 12. Tempat beribadah hindu ialah
  9. 13. Menghormati saat teman kita yang berbeda agama sedang melakukan ibadah tertentu, adalah contoh pengamalan pancasila sila ke-