Teka Teki Silang Pendidikan Pancasila

12345678910
Across
  1. 4. Pancasila merupakan paradigma pembangunan, artinya Pancasila berisi anggapan – anggapan dasar yang merupakan kerangka keyakinan. Adapun kerangka keyakinan tersebut berfungsi sebagai
  2. 8. Paradigma adalah kumpulan tata nilai yang membentuk … seseorang sebagai titik talak pandangannya
  3. 9. Bila dalam kehidupan bermasyarakat kita menjunjung tinggi harkat dan martabat orang lain, hal ini sejalan dengan pengamalan sila ....
  4. 10. Pemerintah dan masyarakat memihak pada kepentingan ekonomi rakyat sehingga terwujud pemerataan sosial dalam kemakmuran dan kesejahteraan merupakan definisi dari sistem perekonomian…
Down
  1. 1. Aspek yang mendasari bidang IPTEK dimana keberadaan ilmu merupakan aktivitas manusia yang tidak pernah berhenti dalam menentukan dan mencari kebenaran dari kenyataan merupakan merupakan definisi dari aspek…
  2. 2. Penerapan sila-sila Pancasila yang sangat relevan untuk mengendalikan nilai-nilai budaya yang mendahulukan kepentingan perorangan di kalangan masyarakat majemuk Indonesia untuk melakukan kesepakatan melalui musyawarah merupakan implementasi sila keberapa?
  3. 3. Dengan ditetapkannya UUD I945, NKRI telah memiliki sebuah konstitusi yang di dalamnya terdapat pengaturan tiga kelompok materi-muatan konstitusi, salah satunya yaitu adanya perlindungan terhadap
  4. 5. Pancasila sebagai paradigma kehidupan di bidang hukum adalah pengembangan kebebasan yang demokratis agar tidak bersifat…
  5. 6. Pancasila sebagai paradigma Pembangunan adalah menciptakan kondisi masyarakat Indonesia sesuai dengan … masing masing.
  6. 7. Pancasila sebagai paradigma kehidupan dalam suatu bidang telah tertaung dalam UU No. 3 Tahun 2002 yang mengatur tentang … Negara.