Across
- 3. Masalah pertama dalam proses penelitian yang harus dipersiapkan adalah...
- 6. Tahapan melakukan kritik terhadap sumber sejarah dalam penelitian sejarah merupakan tahap...
- 7. Orang yang melaksanakan penelitian sejarah disebut dengan...
- 10. serangkaian sumber sejarah yang diperoleh langsung dari orang maupun pelaku yang mengalami peristiwa sejarah tersebut, termasuk jenis...
- 14. penelitian sejarah merupakan seperangkat aturan dan prinsip-prinsip yang sistematis untuk mengumpulkan sumber-sumber secara efektif merupakan pengertian yg di jelaskan oleh...
- 16. sumber sejarah yang sifatnya tertulis atau dalam bentuk tulisan disebut sumber...
- 18. ketika peneliti membuat penilaian mengenai probabilitas yang subjektif dari suatu peristiwa/informasi dengan cara menentukan sejauh mana peristiwa tersebut memiliki kemiripan karakteristik/peristiwa tersebut dapat mencerminkan fitur yang menonjol dari suatu proses yang dihasilkan disebut...
- 20. metode penelitian sejarah adalah seperangkat aturan atau prinsip sistematis untuk mengumpulkan sumber-sumber sejarah yang efektif, penjelasan menurut...
- 21. Apa saja sumber penelitian sejarah selain sumber tertulis dan lisan...
- 23. Sebuah karya besar yang menjadi cerminan adanya penulisan (historiografi) pada masa lalu yang hingga sekarang dikukuhkan menjadi karya penulisan penelitian sejarah “The Great” adalah tulisan...
- 25. Data yang terpilih telah melalui seleksi seorang peneliti sejarah disebut …
Down
- 1. Sumber dari kesaksian dari siapa pun yang bukan merupakan saksi mata, adalah sumber...
- 2. dalam penelitian sejarah sumber yang di dapatkan langsung dari pihak yang mengalami peristiwa sejarah di masa lampau disebut sumber...
- 4. Apa strategi pertama dalam keterampilan heuristik...
- 5. Apa strategi kedua dalam keterampilan heuristik...
- 8. peneliti menyusun penafsiran fakta dan menghubungkannya menjadi sebuah cerita sejarah termasuk bagian...
- 9. Sumber sejarah yang diperoleh dengan mendengarkan orang lain bercerita disebut sumber...
- 11. Proses untuk menganalisis dan menafsirkan sumber sejarah yang sudah terverifikasi merupakan metode dari...
- 12. Mempelajari evolusi dan perkembangan manusia untuk memahami perubahan budaya dan fisik, merupakan tujuan dari perkejaan...
- 13. Nama teknik yg digunakan untuk meneliti suatu obyek dinamakan...
- 15. Dalam melakukan kritik sumber terdapat berapa jenis...
- 17. Menurut Gilbert J. Garraghan, interpretasi sejarah dibedakan menjadi...
- 19. penelitian sejarah merupakan sebuah usaha untuk menetapkan fakta dan mencapai simpulan mengenai hal-hal yang telah lalu, yang dilakukan secara sistematis dan objektif oleh ahli sejarah dalam meneliti, mengevaluasi, dan menafsirkan bukti-bukti untuk mempelajari masalah baru, penjelasan menurut...
- 22. Sumber yang berasal dari keterangan, tulisan, atau dokumen yang didapat bukan lagi dari tangan pertama, adalah sumber...
- 24. salah satu bentuk kegiatan yang di dalamnya meliputi penggabungan dari sebuah hasil analisis dengan berbagai jenis pertanyaan dengan kriteria yang sesuai pada standar-standar yang telah ditentukan, termasuk interpretasi...
