Teka Teki Silang Sosiologi

12345678910
Across
  1. 6. sarana untuk mencapai perdamaian adalah salah 1 contoh dari lembaga?
  2. 9. syarat terjadinya interaksi sosial kedua
  3. 10. syarat terjadinya interaksi sosial pertama
Down
  1. 1. salah satu fungsi lembaga keluarga
  2. 2. proses sosial yang mengarah ke perpecahan dan bersifat negatif
  3. 3. unit sosial terkecil
  4. 4. orang akan meniru idolanya secara mendalam adalah contoh dari
  5. 5. candi borobudur memadukan budaya antara india & indonesia adalah contoh dari
  6. 7. kata lain dari dorongan
  7. 8. bentuk interaksi sosial