Across
- 3. unsur seni rupa yang timbul karena adanya perbedaan intesitas cahaya yang jatuh pada permukaan benda
- 5. perbandingan ukuran yang ideal
- 6. merah,biru,kuning jenis warna
- 9. bahan yang dasarnya dari alam
- 11. jenis karya yang diciptakan dengan tujuan utama memberi nilai fungsi sebagai benda dibanding nilai estetisnya
- 12. unsur yang dapat dilihat secara langsung
- 13. teknik cetakan dapat berupa kertas tebal, karton, dan plastik mika
- 14. Bingkai foto
- 17. Seni rupa yang mengutamakan sisi keindahan dan juga keunikan yang ada didalam hasil karyanya
- 18. kerajinan tangan
- 19. bahan dari alam yang telat diolah melalui proses pabrikasi
- 22. teknik seni rupa 3 dimensi dengan cara menambah atau mengurangi bahan pada objek
- 25. dimensi seni rupa yang terdiri panjang lebar
- 26. Unsur dalam sebuah karya seni rupa 2 dimensi menunjukkan kesan dimensi dari objek yang terdapat pada karya seni rupa tersebut
- 28. alat gambar yang dibuat dari campuran grafit dan tanah liat
- 29. tekstur perbedaan ketinggian permukaan benda yang nyata dan dapat diraba
- 32. aliran seni rupa tentang alam nyata
- 33. kesan yang ditimbulkan oleh pantulan cahaya pada mata
- 35. unsur seni rupa yang terkecil
- 37. media lukis yang memiliki pori pori yang telah ditutup cat dasar
- 38. teknik karya seni dengan membuang atau menghilangkan bahan bahan yang tidak perlu digunakan
Down
- 1. Kritik dalam bidang seni yang tujuannya untuk konsumsi massa atau khalayak
- 2. seni rupa huruf
- 4. Patung yang dibuat untuk peringatan sebuah peristiwa atau kejadian bersejarah
- 7. Metode yang mengembangkan rasa dan keterlibatannya kita menulai sesuatu karya seni
- 8. lukisan pada dinding ditempat umum
- 10. seni yang garis,bentuk,warna sifatnya bebas
- 14. pembuat patung
- 15. seni pahat
- 16. Perwujudan dari suatu objek sering juga disebut sebagai bidang maksudnya pertemuan ujung sebuah garis atau perpotongan beberapa garis
- 18. Batang atau cabang serta ranting tumbuhan yang mengeras hasilnya dapat berupa ukiran,lemari,patung
- 20. karya seni yang dapat dilihat dari segala arah
- 21. campuran antara dua warna primer adalah
- 23. gambar yang dibuat untuk memperjelas atau menerangkan suatu peristiwa
- 24. seni tulisan yang biasanya merupakan kalimat bahasa arab yang indah
- 27. Unsur fisik yang mendasar dan penting, memanjang dan mempunyai arah
- 30. barang peninggalan atau benda zaman kuno
- 31. Cairan yang dipakai untuk melapisi permukaan suatu bahan dengan tujuan memperindah
- 34. seni menempel
- 36. Suatu permukaan yang bisa terasa ketika diraba
