Teka Teki Silang Seni Rupa dan Seni Musik

12345678910111213141516171819202122232425262728293031323334353637
Across
  1. 2. Warna dasar yang tidak didapat dari campuran warna lain
  2. 3. Musik yang mengabaikan kunci atau tonal center
  3. 4. Bahasa latin dari konsep
  4. 6. Unsur seni rupa yang memiliki sifat-sifat khusus seperti: pendek, panjang, vertikal, horizontal, lurus,melengkung dan berombak
  5. 7. Istilah tempo sedang agak cepat
  6. 11. Istilah tempo lebih cepat
  7. 12. Keras lembutnya sebauh lagu
  8. 16. Jarak yang termasuk antara satu nada dengan nada lainnya
  9. 18. Seni rupa yang hanya memiliki panjang dan lebar saja
  10. 21. Tangga nada yang terdiri dari delapan nada
  11. 22. Suara yang dapat menggambarkan panjang pendeknya suatu rangkaian nada
  12. 23. Istilah tempo lambat
  13. 24. Istilah tempo lambat sekali
  14. 25. Contoh seni rupa dua dimensi
  15. 26. ide atau gagasan yang mendasari terbentuknya sesuatu
  16. 28. Keselarasan bunyi dua atau lebih nada dengan tinggi berbeda dibunyikan bersamaan
  17. 29. Contoh seni rupa tiga dimensi
  18. 30. Istilah tempo cepat
  19. 32. Sesuatu yang dapat diterima oleh indra pendengaran
  20. 35. Salah satu unsur dasar seni rupa yang paling kecil
  21. 36. Karya seni rupa dua dimensi yang berfokus pada nilai nilai keindahan, nilai praktis dan nilai kegunaan
  22. 37. Karya seni rupa dengan teknik pewarnaan menggunakan malam,canting, dan gawangan
Down
  1. 1. Tangga nada yang hanya terdiri dari lima nada
  2. 5. Karya seni rupa dua dimensi yang hanya memperhatikan unsur kerativitas dan ekspresi
  3. 8. Karya seni yang memiliki ukuran panjang, lebar dan tinggi, sehingga karya dapat dilihat dari segala arah.
  4. 9. Cara membuat patung dengan bahan-bahan yang lunak, seperti tanah liat, gypsum, atau lilin
  5. 10. Teknik yang membuat karya seni dengan membuang bahan-bahan yang tidak digunakan menggunakan alat martil, pahat, kikir dan sebagainya.
  6. 13. Suatu bentuk yang menyenangkan, yaitu perasaan yang memberikan kepuasan
  7. 14. Ungkapan ide atau perasaan yang estetis dan bermakna dari pembuatnya yang diwujudkan melalui media rupa yang dapat ditangkap dan dirasakan dengan rabaan
  8. 15. Istilah tempo cepat sekali
  9. 17. Bentuk pemberian penghargaan dan penilaian terhadap sesuatu
  10. 18. Teknik menggambar dengan cara menggosok sehingga menimbulkan kesan gelap-terang atau tebal-tipis. Alat yang bisa digunakan, antara lain pensil,krayon, dan konte.
  11. 19. Istilah tempo sedang
  12. 20. Pola yang teratur dalam musik.
  13. 25. Istilah tempo lebih lambat
  14. 26. Karya seni dengan teknik menulis indah huruf arab
  15. 27. Hasil karya seni berupa bunyi yang dituangkan dalam bentuk lagu atau komposisi sebagai ungkapan perasaan
  16. 31. cabang seni yang menggunakan medium suara atau nada untuk mengungkapkan ekspresi jiwa manusia yang berasal dari budaya Eropa dan Amerika.
  17. 33. Teknik Melukisan yang bahan dasar cat minyak dengan sapuan warna cat yang tebal sehinga lukisan terkesan colourfull (penuh warna)
  18. 34. Cepat lambatnya lagu atau musik