Across
- 4. Kaidah kebahasaan iklan berupa permintaan, ajakan, dorongan, atau larangan.
- 7. kalimat yang menarik minat pembaca dan disajikan dalam bahasa yang persuasif dan bersifat promotif untuk menarik minat pembeli.
- 9. Suatu tujuan untuk memberikan informasi mengenai suatu produk atau jasa yang diiklankan.
- 10. Pola penyajian iklan di media cetak.
Down
- 1. Susunan atau kerangka iklan yang terdiri dari Judul, Nama produk, dan Penjelasan produk.
- 2. sarana yang digunakan untuk menyampaikan iklan.
- 3. Dipublikasikan di dinding, tempat umum, tempat strategis yang mudah dijangkau banyak orang.
- 5. Pemilihan bahasa yang akrab di tengah-tengah khalayak sehingga mudah menempel dalam pikiran.
- 6. Teks persuatif yang mengutamakan kata-kata.
- 8. Teks persuatif yang memadukan unsur gambar dengan kata-kata, unsur gerak, dan suara.