Across
- 1. informasi yang tidak benar/bohong, sengaja dibuat untuk menyesatkan
- 3. Selain fakta, informasi yang disajikan dalam berita harus sesuai dengan keadaan yang sebenarnya tanpa ditambahi atau dikurangi
- 10. Unsur 5W+1H yang berfungsi menjelaskan tempat terjadinya peristiwa informasi yang tidak benar/bohong, sengaja dibuat untuk menyesatkan
- 11. Berita yang disampaikan secara langsung saat peristiwa sedang berlangsung
- 12. Sifat utama dari informasi yang disajikan dalam teks berita, yaitu bahwa peristiwanya baru saja terjadi atau sedang hangat dibicarakan
- 13. Pihak yang memberikan keterangan langsung tentang suatu peristiwa kepada wartawan untuk dimuat dalam berita
- 17. menulis atau melaporkan berita
- 18. Unsur berita yang menjelaskan siapa yang terlibat dalam suatu peristiwa disebut
- 19. Prinsip utama berita yang harus disampaikan sesuai dengan keadaan sebenarnya dan dapat dibuktikan
- 20. Pengecekan fakta secara ganda sebelum berita diterbitkan atau disiarkan
- 21. Kalimat yang digunakan dalam teks berita harus bersifat lugas dan tidak bertele-tele, artinya harus...
Down
- 2. Keterangan yang disampaikan oleh orang yang melihat atau mengalami langsung suatu peristiwa
- 4. Bagian paling awal dari struktur berita yang menarik perhatian pembaca
- 5. Bahasa yang digunakan dalam teks berita harus mudah dipahami oleh banyak orang dari berbagai kalangan
- 6. Teks berita harus menggunakan bahasa yang baku dan..
- 7. Aspek kebahasaan yang berfungsi menggabungkan kalimat atau klausa, contohnya "kemudian" atau "lalu"
- 8. Gaya penyajian atau pola informasi dalam berita, di mana fakta terpenting diletakkan di awal diikuti oleh fakta pendukung
- 9. Orang
- 14. Kata umum untuk media yang penyebarannya luas dan masif kepada masyarakat
- 15. Bagian paling awal dan paling penting dari sebuah teks berita, yang berisi rangkuman singkat seluruh kejadian, disebut sebagai⦠berita
- 16. Bagian teks berita yang berisi penjelasan rinci tentang peristiwa yang diberitakan
