Across
- 3. Proses menentukan jenis makhluk hidup melalui ciri
- 6. Tingkatan klasifikasi di bawah kingdom pada hewan
- 10. Kingdom makhluk hidup bersel satu tanpa inti sejati
- 11. Pengelompokan makhluk hidup berdasarkan persamaan dan perbedaan ciri.
- 12. Alat perkembangbiakan pada jamur dan tumbuhan tertentu
- 13. Kingdom jamur, makhluk hidup heterotrof penyerap
- 15. Tingkatan klasifikasi di bawah kelas dan di atas famili
- 17. Kingdom hewan, makhluk hidup heterotrof multiseluler
- 19. Kingdom tumbuhan, makhluk hidup autotrof berklorofil
- 22. Ilmu yang mempelajari pengelompokan makhluk hidup
- 23. Protista mirip tumbuhan, contohnya ganggang hijau
- 24. Sistem pemberian nama ilmiah dengan dua kata
- 25. Kingdom makhluk hidup uniseluler berinti sejati
- 26. Tingkatan klasifikasi di bawah kingdom pada tumbuhan
- 27. Anggota kingdom Plantae
Down
- 1. Tingkatan klasifikasi di bawah famili dan di atas spesies
- 2. Protista mirip hewan, contohnya Amoeba
- 4. Tingkatan klasifikasi di bawah filum/divisi dan di atas ordo
- 5. Ilmuwan pencetus sistem klasifikasi modern
- 7. Bakteri purba yang hidup di lingkungan ekstrem
- 8. Pigmen hijau pada tumbuhan yang berfungsi dalam fotosintesis
- 9. Tingkatan tertinggi dalam klasifikasi makhluk hidup
- 12. Tingkatan klasifikasi terendah, berisi individu sejenis yang dapat menghasilkan keturunan fertil
- 14. Aturan tata nama ilmiah makhluk hidup
- 16. Alat identifikasi makhluk hidup dengan pilihan ciri berlawanan
- 18. Tingkatan dalam sistem klasifikasi makhluk hidup
- 20. Bakteri sejati yang hidup di berbagai habitat
- 21. Tingkatan klasifikasi di bawah ordo dan di atas genus
