Across
- 4. Kelompok Houthi di Yaman melancarkan serangan rudal balistik anti-kapal ke Laut Merah pada 12/1. Ini sebagai pembalasan atas serangan Amerika Serikat dan Inggris ke Yaman yang menargetkan kelompok pemberontak yang didukug Iran tersebut. Berdasarkan berita tersebut, tampak kedua blok negara sedang mengalami konflik ....
- 8. Di antara mereka yang sedang menghadapi konflik pribadi biasanya mereka telah hilang rasa .... atau tidak saling menyukai.
- 13. Konflik terjadi antara Agung dan Agus memperebutkan seorang gadis imut yang bernama Desi. Kasus di atas merupakan salah satu bentuk konflik ...
- 15. Permasalahan perebutan posusi ketua organisasi yang berujung perpecahan pengurus, jika dilihat berdasarkan tujuan organisasi, contoh tersebut akan memicu bentuk konflik ....
- 16. Ketidakserasian hubungan yang terjalin antara tindakan sosial dengan norma dan nilai bisa mengakibatkan terjadinya ....
- 17. Setiap unsur di dalam masyarakat memberikan sumbangan bagi terjadinya ... dan perubahan sosial.
- 19. Dalam teori konflik Karl Max dijelaskan adanya suatu kelompok yang menguasai dan kelompok yang dikuasai, yang disebut kelompok ....
- 20. Jika dilihat dari segi bahasa, konflik berasal dari bahasa Latin yaitu ....
Down
- 1. ... adalah masalah berupa rumor dan desas-desus yang diangkat agar terjadi permusuhan. (tulis istilah dengan bahasa inggris)
- 2. Apakah konflik selalu disertai dengan kekerasan?
- 3. Konflik Fungsional bersifat ..../memperbaiki karena dengan konflik ini akan mampu memperbaiki kinerja kelompok dengan baik.
- 5. Memasuki tahun 2022, terjadi konflik yang dilakukan suku Nduga dan Lani Jaya di Papua. Konflik tersebut bisa diredakan dan selesai dengan bantuan aparat kepolisian. Pada waktu itu, pihak berwajib langsung mengamankan lokasi kejadian agar dampaknya tak semakin luas. Aparat kepolisian menurut pemetaan konflik SIPABIO termasuk pihak ....
- 6. Sebagai salah satu bentuk dari hubungan disosiatif, konflik dapat menyebabkan ....
- 7. Konflik sosial tidak selamanya berdampak negatif, konflik sosial juga memiliki dampak positif yaitu meningkatkan .... kelompok in-group.
- 9. Berdasarkan bentuknya, kekerasan terbagi menjadi 3 bentuk. Salah satunya adalah kekerasa yang ditujukan pada rohani sehingga dapat mengurangi/mengganggu jiwa seseroang seperti kebohongan & ancaman. Bentuk itu disebut kekerasan ....
- 10. TEL AVIV, SENIN — Israel tidak malu-malu lagi membahas pengusiran total warga Gaza. Israel mau memperluas permukiman ilegalnya di Gaza. Kini, Tel Aviv memulai upaya membujuk sejumlah negara untuk mau menerima warga Gaza. Berdasarkan sifat Israel yang semakin terang-terangan memborbardir dan mengusir warga Gaza, termasuk ke dalam bentuk konflik ....
- 11. Dalam teori konflik siapakah yang memandang masyarakat sebagai suatu hal yang statis namun dapat berubah oleh adanya konflik?
- 12. Dalam mengatasi permasalahan konflik sosial melalui mediasi, pihak ketiga memiliki tugas utama untuk berperan sebagai pemberi keputusan. (Benar atau Salah)
- 14. Perpecahan di tubuh partai yang dulu marak terjadi karena dipengaruhi kondisi internal partai, salah satunya karena perbedaan ... dari para anggotanya.
- 18. Upaya yang bisa dilakukan untuk mengatasi konflik sosial sangat beragam. Adapun salah satu caranya yaitu dengan negosiasi, yaitu dengan melakukan dialog tentang isu-isu tanpa pihak ketiga yang bertujuan untuk mencari klarifikasi demi mencapai penyelesaian secara damai.
