Teka teki Tematik

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 3. Pembuahan yang terjadi di luar tubuh hewan betina.
  2. 6. Alat yang digunakan untuk membuat patung tanah liat
  3. 8. Berfungsi sebagai kepala negara, kepala pemerintahan dan Panglima tertinggi angkatan bersenjata di Filipina
  4. 13. Karya seni yang dapat dilihat dari berbagai arah
  5. 14. Untuk mencegah terjadinya banjir dan tanah longsor, serta menjaga kelestarian sumber daya kayu hutan.
  6. 16. Salah satu isi poster.
  7. 18. Terdiri dari kata-kata, gambar, atau kombinasi antar gambar dan kata-kata yang ditempatkan di tempat ramai
  8. 19. Hewan yang melakukan pembuahan internal
  9. 20. Salah satu bentuk pelestarian tumbuhan yang dilakukan dalam habitat aslinya.
Down
  1. 1. Salah satu teknik membuat patung tanah liat
  2. 2. Taggapan terhadap sesuatu, baik hasil karya maupun produk yang diwujudkan dalam bentuk kritikan ataupun pujian.
  3. 4. Tipe fauna Indonesia bagian barat.
  4. 5. Sistem pemerintahan Malaysia
  5. 7. Jenis fauna yang banyak ditemukan di Indonesia bagian timur.
  6. 9. Gagasan atau intipembahasan dari suatu paragraf.
  7. 10. Salah satu wilayah fauna bagian timur.
  8. 11. Hewan yang lebih aktif pada malam hari
  9. 12. Garis yang memisahkan persebaran fauna di Indonesia menjadi tiga bagian.
  10. 15. Menghargai hasil karya orang lain merupakan contoh sila ke...
  11. 17. Salah satu hewan yang terancam punah