Across
- 1. Mari membaca buku kapan saja. Tema dari teks persuasi tersebut adalah bidang…
- 3. Kalimat dengan kata keterangan kausalitas ditandai dengan kata hubung ....
- 6. Menurut saya, Omicron adalah varian virus yang tidak terlalu bahaya merupakan contoh…
- 8. Omicron adalah varian baru dari virus penyebab Covid-19 merupakan contoh…
- 9. Tujuan dari teks persuasi adalah untuk ...pembaca untuk mengikuti kemauan penulis
- 10. Irigasi, hidroponik, insektisida, dan kompos adalah kata teknis di bidang ….
- 12. Bagian teks persuasi yang berisi ajakan untuk memengaruhi pembaca disebut
Down
- 1. Bagian teks persuasi yang berisi penutup atau simpulan disebut
- 2. …… hidup rukun demi terciptanya lingkungan yang damai! Isilah dengan kata ajakan
- 4. Investasi emas menjadi salah satu cara menjaga nilai uang dari inflasi, merupakan contoh bidang…
- 5. Bagian teks persuasi yang berisi pendapat yang disertai fakta-fakta dinamakan
- 7. Bagian teks persuasi yang berisi topik atau masalah yang akan dibahas adalah
- 11. Siswa harus mengenal sastra agar bisa mengambil hikmah di dalamnya, merupakan keterangan…
