Across
- 1. Angka indeks yang menggambarkan tingkat perubahan harga pada tingkat produsen.
- 3. Pada metode perhitungan indeks harga Laspeyres, penimbang terletak pada tahun...
- 4. Kebijakan yang dilakukan sebagai langkah untuk memengaruhi penerimaan dan pengeluaran pemerintah.
- 8. Jumlah unit moneter (berupa uang kartal maupun uang giral) yang ingin dipegang sebagai harta tunai dalam periode tertentu
- 9. Suatu keadaan perekonomian ketika harga-harga secara umum mengalami kenaikan.
Down
- 1. Indeks yang menghitung rata-rata perubahan harga dalam suatu periode suatu periode dari suatu kumpulan harga barang dan jasa yang dikonsumsi oleh penduduk/rumah tangga dalam kurun waktu tertentu.
- 2. Jumlah uang yang tersedia dalam suatu perekonomian
- 5. Diketahui bahwa rata-rata harga bahan pokok pada tahun 2019 adalah Rp145.000,00, sedangkan rata-rata harga bahan pokok pada tahun 2020 adalah Rp180.000,00. Berdasarkan tingkat keparahannya, inflasi yang terjadi di tahun 2020 adalah inflasi
- 6. Pelopor teori preferensi likuiditas
- 7. Kebijakan yang dilakukan dengan menaikkan atau menurunkan suku bunga bank sentral.
