Across
- 3. Karangan yang berisi pendapat.
- 7. majas yang mengungkapkan benda selain manusia seolah-olah hidup dan memiliki sifat manusia.
- 10. majas yang diungkapkan menaik dari rendah ke tinggi.
- 12. rancangan kegiatan.
- 14. majas sindiran halus.
- 15. kata benda.
Down
- 1. cerita rekaan imajinasi.
- 2. paragraf yang gagasan utamanya terletak di awal.
- 4. Latar sebuah cerita.
- 5. karya sastra prosa yang panjang dan memiliki konflik yang kompleks.
- 6. karangan bebas.
- 7. karya sastra yang terikat bait baris dan rima.
- 8. proses penambahan imbuhan.
- 9. makna tidak sebenarnya.
- 11. majas silekdoks yang menyatakan seluruh untuk sebagian.
- 13. pendapat.
