Across
- 3. berada setelah predikat, dapat berupa kata benda atau kata sifat, dan memperjelas makna predikat merupakan ciri-ciri dari...
- 5. paragraf yang memberikan gambaran yang jelas kepada pembaca dengan menggunakan kata sifat juga detail sensorik disebut sebagai paragraf...
- 7. teks eksplanasi bersifat .... / memaparkan data.
- 8. teks yang berisi tentang rincian tahapan dalam sebuah fenomena disebut sebagai teks eksplanasi...
- 10. teks yang berisi kemungkinan di balik terjadinya sebuah fenomena alam/proses yang tidak
- 13. dipahami disebut eksplanasi...
- 14. paragraf yang membandingkan dua hal yang berbeda untuk menjelaskan suatu konsep merupakan pengertian dari paragraf...
- 15. paragraf yang menempatkan gagasan untuk membujuk atau mengajak pembaca melakukan sesuatu sesuai dengan maksud sang penulis disebut dengan paragraf...
- 16. teks yang bertujuan untuk menjelaskan atau memberikan informasi tentang suatu topik kepada pembaca secara jelas dan informatif disebut...
- 17. paragraf yang menyampaikan pendapat atau argumen yang disertai aturan dan bukti disebut paragraf...
- 19. unsur dari kalimat yang menjelaskan suatu subjek disebut sebagai...
Down
- 1. struktur teks eksplanasi yang berisi intisari yang dapat kita ambil dari pernyataan umum dan deretan penjelas disebut...
- 2. menjelaskan atau menerangkan serangkaian proses dari suatu peristiwa atau fenomena alam maupun sosiokultural bisa terjadi, atau memberikan informasi kepada pembaca bukan ajakan untuk melakukan sesuatu merupakan tujuan dari?
- 4. unsur kalimat yang memiliki ciri-ciri seperti: berupa kata benda atau frasa benda; menjawab pertanyaan ‘siapa’ atau ‘apa’; dan dapat berupa benda, orang, hewan, atau konsep abstrak disebut...
- 6. teks eksplanasi umumnya menggunakan kalimat...
- 7. pola pengembangan dengan kalimat topik yang memuat penggambaran atau pelukisan suatu objek merupakan definisi dari paragraf apa?
- 9. paragraf yang menyimpulkan suatu gagasan umum berdasarkan beberapa contoh atau fakta spesifik disebut...
- 11. teks yang berisi sebab perubahan dari suatu tahap ke tahap selanjutnya disebut teks eksplanasi...
- 12. teks eksplanasi faktorial kerap kali disebut sebagai teks eksplanasi...
- 18. paragraf yang menceritakan suatu peristiwa atau kejadian dalam urutan waktu tertentu disebut dengan paragraf...
