Across
- 5. Bagian pendahuluan dalam sebuah cerita seperti pengenalan sifat tokoh, tempat peristiwa, atau pengenalan suasana.
- 6. Alur cerita yang biasanya disampaikan secara berurutan sekaligus menyisipkan cerita di masa lalu dan masa sekarang.
- 8. Ide atau gagasan yang melatarbelakangi cerita.
- 9. Tokoh yang menentang tokoh utama.
- 12. Sumber ide penceritaan bersifat?
- 14. Struktur cerita yang memuat masalah/konflik yang terdapat dalam cerita.
- 17. Kisahan pendek yang kurang dari 10.000 kata, memberikan kesan tunggal dominan dan memusatkan diri pada satu tokoh dalam satu situasi.
- 18. Bentuk penokohan cerpen bersifat?
- 19. Dalam kegiatan menyunting harus memperhantikan kohesi dan ....?
Down
- 1. Unsur yang membangun cerita dari dalam.
- 2. pesan yang mengandung nasihat/pesan moral biasanya disampaikan secara tersirat.
- 3. Langkah terakhir dalam menulis cerpen yaitu?
- 4. Kata lain dari 'fiktif' yaitu?
- 7. Cara pengarang menggambarkan watak/karakter toko-tokoh cerita.
- 10. Berperan untuk memperindah dan meningkatkan efek makna bacaan.
- 11. Unsur pembangun cerita dari luar.
- 13. Pelaku yang mengemban peristiwa dalam sebuah cerita.
- 15. Alur yang biasanya digunakan untuk meneceritakan kilas balik perstiwa masa lalu.
- 16. Langkah pertama dalam menulis cerpen yaitu menentukan?
- 18. Cerpen termasuk dalam karya?
