TTS Bahasa Indonesia

12345678910111213141516171819202122232425262728293031323334353637383940414243444546474849505152
Across
  1. 2. Lawan kata dari berhenti
  2. 5. Paragraf yang kalimat utamanya berada di tengah
  3. 8. Indra penciuman
  4. 12. Saya sedang ... ikan di laut
  5. 15. Di Indonesia hanya terdapat 2 musim, yaitu musim hujan dan musim ...
  6. 20. Angkatan yang didirikan tokoh Armijn Pane, Amir Hamzah, dan STA
  7. 22. Matius si pemungut ...
  8. 23. "Gadis yang berbaju biru itu membeli makanan" Kalimat tersebut merupakan kalimat majemuk bertingkat perluasan gatra ...
  9. 24. kalimat yang digunakan dalam membuat langkah kerja dalam praktikum adalah kalimat ...
  10. 26. Lensa kacamata untuk penderita miopi
  11. 27. Orang yang menulis notula dalam suatu rapat
  12. 28. Clementine ... uang di bank
  13. 30. 1 bait gurindam terdiri dari ... baris
  14. 31. Anto...lantai dengan sapu ijuk
  15. 34. Pergerakan cerita(maju, mundur, atau maju-mundur)
  16. 37. Selamat ... ibadah puasa
  17. 39. Dalam pantun, barus pertama dan kedua disebut ...
  18. 41. ... kita runtuh, bersatu kita teguh
  19. 42. Tak ada ... yang tak retak
  20. 43. Alat manusia untuk mendengar
  21. 44. ... Himalaya adalah yang paling tinggi di dunia
  22. 45. Binatan bersayap yang suka menghisap darah yang dapat menyebabkan demam berdarah
  23. 46. Latar pentas drama
  24. 48. ... Maldives
  25. 49. Persamaan kata dari pencuri
  26. 50. Alvin and The Chipmunks adalah binatang...
  27. 51. Penopang tubuh vertebrata untuk berdiri tegak
  28. 52. Sesuatu yang dipinjam, biasanya berbentuk uang dan harus dikembalikan pada orang / pihak tertentu dalam waktu yang telah ditetapkan
Down
  1. 1. Puisi atau karangan dalam sastra melayu lama, dalam bentuk terikat yang mementingkan irama sajak
  2. 2. Para penari ... di atas panggung
  3. 3. Siapakah pencipta puisi "AKU"
  4. 4. Rajin pangkal pandai, hemat pangkal ...
  5. 6. Sinonim kata tajam
  6. 7. Hikayat, sejarah, kisah, dan dongeng termasuk ... lama
  7. 9. 1,3,5,7,9 merupakan ... ganjil
  8. 10. Puisi "Subuh" dikarang oleh (angkatan Pujangga Baru)
  9. 11. Perasaan yang kacau
  10. 13. Sinonim dari renyah
  11. 14. Jenis puisi lama yang 1 baitnya lebih dari 4 barus tapi berjumlah genap
  12. 16. Lawan kata dari mentah
  13. 17. Pasangan dari tuan
  14. 18. Kita harus saling ...-menolong
  15. 19. Pancaran Cinta merupakan karya? (Angkatan Pujangga Baru)
  16. 21. Essay
  17. 25. Kalimat yang hanya terdidi dari 1 klausa adalah kalimat ...
  18. 28. Pasangan menari
  19. 29. ... ulangan Kimia saya dapat 90
  20. 32. Susunan kata yang berunsur puisi yang dianggap memiliki kekuatan gaib
  21. 33. Alat yang digunakan untuk menggunting
  22. 35. ... Pantun adalah A-B-A-B
  23. 36. Lawan kata dari tegak dan persamaan kata dari bengkok
  24. 37. Bicara saat tidur disebut juga
  25. 38. Setiap hari Rabu, anak-anak kelas 12 mengadakan ...
  26. 40. Sedangkan kalimat yang terdidi dari 2 klausa atau lebih disebt kalimat ...
  27. 46. Sakit kepala
  28. 47. Yuliana menari dengan lemah ...