Across
- 3. bersifat...dengan elektron valensi satu
- 5. Alkali jika direaksikan dengan...maka akan membentuk peroksida
- 7. Sebagian besar unsur golongan alkali pada suhu kamar berwujud...
- 11. Kalium jika di uji nyala berwarna...
- 14. Golongan alkali bersifat...
- 15. LiAl(SiO3)2 dapat ditemukan ditemukan di...
- 16. Unsur golongan alkali yang jika di uji nyala berwarna merah/biru/ungu adalah...
- 17. Pengolahan Natrium disebut...
- 20. Kegunaan Natrium adalah untuk ...
- 22. Unsur golongan alkali yang pada suhu kamar tidak berwujud padat adalah...
- 23. Senyawa berunsur alkali yang dapat dimanfaatkan sebagai masker gas adalah Kalium...
- 24. Jika direaksikan dengan Hidrogen membentuk...
Down
- 1. Senyawa berunsur alkali yang digunakan untuk pengawetan kayu adalah natrium...
- 2. Logam Lithium dapat digunakan sebagai...
- 4. Tidak dapat dibuat dengan larutan garam haildanya karena ion logam IA tidak...
- 5. Fluorin merupakan...terkuat
- 6. Caesium jika di uji nyala berwarna...
- 8. Dalam air laut dapat kita temukan...
- 9. Unsur golongan alkali tidak terdapat di alam dalam keadaan bebas karena sangat...
- 10. Unsur golongan alkali yang lunak ,dapat di iris, warna putih keperakan adalah...
- 12. Fungsi elektrolisis lelehan garam halidanya dicampur dengan CaCl2 adalah untuk...titik lebur NaCl
- 13. natrium jika diuji berwarna...
- 18. Jika direaksikan dengan oksigen serta dipanaskan membentuk...
- 19. Golongan alkali mudah melepaskan...elektron
- 21. Lithium jika di uji nyala berwarna...
