Across
- 3. Dalam mengutip kutipan langsung yang tidak lebih dari 4 baris, jarak antara baris dengan baris yaitu .... spasi
- 4. Kutipan digunakan untuk meperkukuh
- 10. Nama lain catatan kaki
- 12. Salah satu jenis kutipan
- 13. Dalam menulis daftar pustaka biasanya menggunakan spasi ......
- 14. Nama pengarang tanpa dibalik urutannya atau sama dengan nama pengarang yang tertulis pada buku diikuti …
- 15. Antar catatan kaki dipisahkan dengan ... spasi
- 16. Dalam unsur bibliografi, nama lengkap harus dikutip secara ..
- 18. Baris kedua dari tiap catatan kaki selalu dimulai dari margin …
- 19. Dalam unsur bibliografi, data publikasi biasanya berisi ..... , tempat terbit, tahun terbit.
- 20. Catatan kaki lebih dari dua baris diketik dengan berapa spasi
Down
- 1. Letak catatan kaki letaknya berada di paling … halaman.
- 2. Salah satu unsur bibliografi
- 5. Salah satu fungsi bibliografi
- 6. Sebuah daftar yang berisi judul-judul buku, artikel, dan bahan penerbitan lain yang mempunyai pertalian dengan sebuah karangan yang digarap disebut .....
- 7. Jarak antar daftar pustaka yang satu dengan daftar pustaka lainnya biasanya menggunakan spasi .....
- 8. Yang pertama kali ditulis dalam daftar pustaka adalah nama
- 9. Kutipan adalah ... kalimat
- 11. Kutipan itu diapit dengan
- 17. Catatan kaki dituliskan pada tiap …. yang bersangkutan.
- 18. Pinjaman kalimat atau pendapat dari seorang pengarang, atau ucapan seseorang yang terkenal, baik terdapat dalam buku-buku maupun majalah adalah
