Across
- 2. Contoh kata serapan (adaptasi) dari inggris bisnis
- 7. Kata yang menggambarkan sifat tokoh dalam biografi (kata sifat)
- 9. Bagian terakhir dalam struktur teks biografi yang memberikan kesimpulan atau pandangan penulis.
- 10. Kata kerja aktif "melakukan" bila diubah menjadi pasif adalah
- 11. Sumber informasi utama dari teks biografi yang bersifat nyata dan dapat dipercaya.
- 13. Contoh kata serapan (adopsi) yang berasal dari Jawa
- 14. Bagian awal teks biografi yang menjelaskan identitas dan latar belakang tokoh.
Down
- 1. Paragraf yang letak kalimat utama/ ide pokok di awal paragraf dinamakan?
- 3. Konjungsi temporal yang menyatakan urutan waktu
- 4. Bagian teks biografi yang menjelaskan peristiwa penting dan pencapaian tokoh.
- 5. Biografi yang ditulis oleh tokoh itu sendiri.
- 6. Kata kerja yang menunjukkan tindakan nyata seperti "menulis", "mendirikan", "membuat".
- 7. Salah satu pronomina (kata ganti orang ketiga) yang sering muncul dalam bacaan teks biografi
- 8. Salah satu tujuan mempelajari teks biografi selain menginspirasi.
- 12. Informasi yang dimuat dalam biografi bersifat?
