Across
- 2. ilmuwan yang mempertegas teori charles darwin
- 6. Macam dari penyimpangan hukum Mendel yang terjadi pada warna merah pada bunga Mirabilis japala
- 8. Salah satu faktor internal dari pertumbuhan dan perkembangan
- 10. Hormon yang terletak pada spermatogenesis
- 11. Evolusi karena adanya adaptasi dengan lingkungan pada teori
- 13. Hormon ini berperan dalam regenerasi sel membantu menutupnya luka pada akar maupun batang tanaman
- 15. Enzim yang memecah Laktosa menjadi glukosa
- 17. Sindrom ini terjadi karena adanya gagal berpisah pada pembentukan Gamet
- 19. Sel yang bertujuan untuk pertumbuhan dan regenerasi pada mitosis
- 20. Bagian protein dari enzim yang bergabung dengan Kofaktor
- 21. Gas yang berperan dalam pematangan buah
- 23. Kromosom menuju ke kutub dan Sentriol menuju kutub yakni mitosis bagian
- 24. glukosa, 2 NAD+, 2 ATP, 2 ADP + 2P -> 2 asam piruvat, 2 NADH, 4 ATP
- 25. Ilmuwan yang melakukan percobaan dengan memanaskan kaldu menggunakan labu leher Angsa
- 27. Mutasi pada kromosom yang menghilangkan salah satu kromosom
- 28. Perubahan urutan Nukleotida yang tidak mengubah asam Amino yang dihasilkan oleh mutasi
- 29. Proses memerlukan adanya molekul RNA yang merupakan materi genetik di dalam kromosom serta DNA sebagai pembawa sifat keturunan
- 30. Sindrom yang bercirikan terdapat pembengkakan pada leher atau edema saat masa hamil
Down
- 1. Evolusi terjadi karena seleksi alam
- 3. Pewaris sifat sifat fisik dan perilaku dari suatu makhluk hidup kepada keturunannya merupakan pengertian dari
- 4. Berpengaruh pada enzim jika suhu melebihi 60 °
- 5. Pembelahan reduksi di mana sel Anakan yang terbentuk memiliki setengah jumlah kromosom sel induk
- 7. Proses ini tubuh mencerna makanan menjadi molekul molekul kecil di dalam tubuh untuk digunakan sebagai energi
- 9. kalin yang merangsang pertumbuhan daun
- 12. Gula penyusun DNA
- 14. Vase yang sangat aktif bagi sel krn digunakan sel untuk mempersiapkan pembelahan
- 16. Respirasi yang tidak memerlukan oksigen bebas untuk membentuk glukosa dan energi
- 18. Hormon diproduksi oleh kelenjar pankreas dalam tubuh
- 22. Kelainan yang sifatnya menurun namun ketika menurun pada wanita menjadi letal
- 23. Teori yang mengatakan kehidupan terjadi secara Spontan
- 26. Memiliki Sentromer yang berada di ujung kromatid sehingga hanya terlihat salah satu kromatid
