Across
- 5. nilai atau pesan moral yang terdapat pada sebuah cerpen yang disampaikan oleh penulis kepada para pembaca.
- 9. RANGKAIAN KEJADIAN KEJADIAN YANG DIREKA SEDEMIKIAN RUPA SEHINGGA MENGGERAKKAN CERITA
- 10. majas yang cara melukiskan/kalimatnya bertentangan dengan kalimat lainnya
- 12. bagian yang menceritakan klimaks permasalahan dalam cerita
- 13. gaya bahasa yang diungkapkan dengan cara membandingkan atau menyandingkan antara satu objek dengan objek lainnya adalah majas
- 14. cara khas dalam menyampaikan kalimat dalam cerita
- 15. kata kata kias yang bertautan dengan gagasan/ingatan/ suatu hal yang ingin disampaikan adalah majas
- 17. akhiran cerpen yang bersisi penyelesaian
- 18. BAGIAN YANG MENGGAMBARKAN URUTAN KEJADIAN ANTARA SATU DENGAN YANG LAIN BERDASARKAN SEBAB AKIBAT
- 19. TEMPAT PERISTIWA WAKTU DAN SUASANA YANG DIGAMBARKAN DALAM SEBUAH CERITA
Down
- 1. prosa fiksi yang menceritakan tentang suatu peristiwa yang dialami tokoh utama
- 2. POSISI PENGARANG DALAM CERITA YANG DIBUATNYA
- 3. STRUKTUR RANGKAIAN KEJADIAN KEJADIAN DALAM SEBUAH CERITA YANG DISUSUN SECARA KRONOLOGIS
- 4. gambaran awal dari cerita yang akan diceritakan adalah struktur cerpen yaitu
- 5. menunjukkan puncak di sesuatu yang berkembang dari tingkat terendah-tertinggi adalah majas
- 6. pemberian peran pada tokoh yang ada didalam cerita sehingga cerita berjalan dengan baik
- 7. KISAH BERLANJUT MELALUI PERISTIWA TAK TERDUGA
- 8. BAGIAN YANG MENDESKRIPSIKAN LATAR TEMPAT, WAKTU, DAN SUASANA DARI CERITA
- 11. majas yang menyatakan sebaliknya dari apa yang sebenarnya terjadi, menyinggung individu/ kelompok
- 16. suatu yang digunakan untuk menandai suatu karangan atau sering disebut kepala karangan.
