Across
- 1. sayuran yang di gemari oleh anak anak,anak muda dan orang tua
- 5. Bumbu dapur yang rasanya pedas dan sering dibuat minuman hangat
- 6. Mineral yang penting untuk tulang dan gigi
- 10. teknik dalam bahan cair sebatas menutupu bahan makanan yang direbus dengan api kecil
- 12. berwarna kuning, sering digunakan untuk memberi warna dan rasa pada masakan
- 13. Zat yang berfungsi menjaga kekuatan tulang, selain kalsium
- 14. teknik merebus dengan sedikit cairan dalam panci tertutup dengan api dikecilkwn secara perlahan lahan
- 17. Zat pewarna alami yang memberi warna oren pada wortel
- 18. teknik dengan uap air menindidih
- 19. yang biasanya dibuang setelah mengupas kentang
- 20. hasil samping dari brokoli yang bisa diolah sebagai acar atau ditumis
- 21. sayuran yang bermanfaat untuk mengatasi sembelit dab mencegah dan mengurangi anemia
- 23. biasanya ditambahkwn di dalam jus atau minuman lainnya dan manis
- 24. Cara memasak makanan dengan minyak panas yang banyak.
- 25. bji melinjo mengandung antioksidan yang tinggi berguna sebagai pencegah radikal bebas seperti penyakit
Down
- 2. salah satu zat yang terkandung di dalam wortel bisa membantu merawat kulit agar tetap awet muda
- 3. teknik penholahan di dalam oven dengan panas dsri segala arah tanpaa menggunakan minyak atau air
- 4. pedas berwarna merah, sering dibuat sambal
- 7. kandungan serat wortel yang dapat menaikkan volume fesses sehingga mempelancar buang air bebas
- 8. yang mencegah mutasi sel sel yang mengarah pada kanker yabg terdapat dalam kulit kentang
- 9. Cara memasak makanan dalam air mendidih.
- 11. suatu cara pengolahan dalam cairan yang sudah mendidih dna cairan yang digunakan berupa air dan kaldu
- 15. sayuran yang sangat baik untuk kesehatan mata dan kulit
- 16. Bumbu kecil hitam atau putih, rasanya pedas dan sering ditaburkan di sup
- 22. rasanya gurih dan sesikit manis dan menambah rasa lezat di makanan seperti gado gado,pecel dan soto
