Across
- 2. sendi yang terletak diantara tulang leher dan tengkorak
- 5. tulang anggota gerak atas yang sejajar dengan tulang ibu jari
- 7. sendi pada pergelangan tangan dan kaki
- 8. tulang yang melindungi paru-paru
- 12. penyakit yang menyebabkan tulang lebih mudah patah. biasanya menyerang orang tua
- 13. sendi yang hanya bisa digerakkan ke satu arah
- 14. tulang belakang melengkung ke belakang
- 16. otot yang terdapat pada saluran pernapasan
- 17. otot yang bekerja secara sadar
- 18. bagian tulang wajah yang terletak di bawah tulang dahi
- 19. tulang yang tersusun secara teratur dan saling berhubungan
Down
- 1. otot yang bentuknya serabut dan membentuk anyaman
- 3. sendi yng menghubungkan tulang lengan atas dengan tulang lengan bahu
- 4. penyakit yang disebabkan bakteri Clostridium tetani
- 6. tulang belakang melengkung ke depan
- 9. kelainan tulang yang disebabkan karena membawa beban terlalu berat pada satu sisi bahu
- 10. tulang yang berbentuk pipih melindungi otak
- 11. penyakit pada sistem gerak yang disebabkan oleh virus poliovirus
- 15. sistem saraf yang terdapat di otak dan sumsum tulang belakang
- 16. sendi yang dapat digerakkan ke samping dan ke depan
- 20. sendi yang memiliki gerakan ke depan-belakang atau kanan-kiri
