Across
- 1. Kegiatan mengidentifikasi dan mengendalikan bahaya di tempat kerja merupakan bentuk...
- 6. Faktor lingkungan kerja yang meluputi tenaga terlalu diporsir dan berdiri lama/berlebihan adalah faktor...
- 9. Upaya menjaga kebersihan dan ketertiban tempat kerja termasuk penerapan prinsip...
- 10. Berapa jumlah gerigi roda pada lambang K3 ?
- 12. Faktor lingkungan kerja yang meluputi debu, gas, uap, asap, dan kabut adalah faktor...
- 13. Alat yang digunakan untuk memadamkan api kecil pada awal kebakaran disebut...
- 15. Warna pipa untuk bahan mudah terbakar menurut ANSI adalah warna...
- 18. Bahaya yang ditimbulkan oleh radiasi dan getaran termasuk dalam faktor...
- 19. Alat pelindung diri disebut juga …
- 20. Reaksi kimia cepat antara panas, oksigen, dan bahan mudah terbakar menghasilkan...
Down
- 2. Hubungan kerja yang diciptakan oleh pimpinan disebut lingkungan kerja...
- 3. Upaya menjaga kebersihan tempat kerja termasuk dalam budaya...
- 4. Faktor lingkungan kerja yang meluputi bising, getaran, radiasi adalah faktor...
- 5. Simbol tengkorak pada label B3 berarti …
- 7. Insiden yang tidak menyebabkan cedera disebut...
- 8. Salah satu tujuan dari K3 adalah mencegah para pekerja dari ... kerja
- 11. Warna putih pada lambang K3 bermakna …
- 14. Istilah untuk penyakit yang timbul akibat aktivitas kerja adalah
- 16. Warna yang melambangkat selamat, sehat, dan sejahtera adalah
- 17. Bunyi yang tidak dikehendaki oleh telinga dan dapat mengganggu kesehatan disebut...
