Across
- 4. pemantauan reaksi secara langsung dan terus-menerus untuk mengurangi limbah
- 7. sifat senyawa yg dapat diuraikan oleh organisme hidup
- 9. Gas yang dipakai sebagai pelarut superkritis alternatif dalam proses hijau
- 10. Bahan organik dari tumbuhan atau hewan yang menjadi sumber terbarukan
- 11. Prinsip kimia hijau yang menggunakan katalis untuk mengurangi limbah reaksi
- 13. teknik reaksi tanpa atau dengan sangat sedikit pelarut
- 14. pengganti bahan baku fosil menjadi sumber yg dapat di perbarui
- 15. Upaya menurunkan konsumsi energi dalam proses reaksi
Down
- 1. prinsip utama mencegah limbah sejak awal proses
- 2. Pelarut yang lebih aman dan ramah lingkungan seperti
- 3. ukuran efisiensi atom reaktan yg berakhir sbg produk
- 5. desain bahan kimia agar tidak toksik bagi manusia dan lingkungan
- 6. prinsip yg mengurangi langkah derivatisasi yg tidak perlu
- 8. singkatan penilaian dampak lingkungan dari bahan baku hingga pembuangan
- 12. Teknik reaksi yang memakai cahaya sebagai pemicu transformasi kimia
