Across
- 1. “saya bukan sekedar tentang saya tapi menjadi ….. bagi orang lain”
- 5. 4:18 "Roh Tuhan ada pada-Ku, oleh sebab Ia telah mengurapi Aku, untuk menyampaikan kabar baik kepada orang-orang miskin; dan Ia telah …. Aku”
- 6. Perasaan ini muncul muncul pada saat kita nggak yakin terhadap sesuatu sehingga kita overthinking atau pun khawatir.
- 7. Kehidupan kita bukan tentang mengerjakan ….. tapi tentang mengerjar keserupaan dengan Kristus.
- 10. Jangan menghakimi, melabel, berasumsi, carilah …….
- 11. Tindakan puasa adalah tindakan ……. dari banyak hal
Down
- 2. Matius 5: 44 Tetapi Aku berkata kepadamu: Kasihilah ……. dan berdoalah bagi mereka yang menganiaya kamu.
- 3. Matius 4:17“Sejak waktu itulah Yesus memberitakan: “….. , sebab Kerajaan Sorga sudah dekat!”
- 4. Semakin dewasa, terdapat tingkatan, semakin tinggi tingkatan kita sebagai Kingdom people, tentu tantangan akan semakin ….
- 8. Dalam Perumpamaan, hewan apakah yang lebih mudah masuk melalui lobang jarum dari pada seorang kaya masuk ke dalam Kerajaan Allah (Mat 19:24)
- 9. Matius 5:20 – “Maka Aku berkata kepadamu: Jika hidup keagamaanmu tidak lebih benar dari pada hidup keagamaan ahli-ahli Taurat dan orang-orang ----, sesungguhnya kamu tidak akan masuk ke dalam Kerajaan Sorga.”
