Across
- 2. PNI, MURBA, IPKI, Katolik, Parkindo merupakan fusi dari partai
- 5. … merupakan salah satu faktor yang menjadi prioritas pembangunan pemerintahan orde baru
- 7. Tumbangnya Pemerintahan Orde Baru disebabkan ..., Kolusi, dan Nepotisme
- 11. Pengganti Presiden Soekarno
- 12. sidang paripurna kabinet Dwikora digelar di daerah
- 13. aksi persatuan mahasiswa pada masa orde baru
- 17. bidang yang berkembang pada masa orde baru
- 20. Pelengkap Nawaksara disampaikan Presiden Soekarno pada 10 ... 1967
- 22. Moneter Awal terjadinya ketidakstabilan ekonomi Indonesia di akhir tahun 1977
- 25. Pada awal 1966 Indonesia mengalami krisis …
- 26. Jumlah partai politik saat masa orde baru di Indonesia
- 27. Pada tahun 1988, pemerintahan Orde Baru berakhir dan digantikan dengan orde
- 28. organisasi yang dibubarkan di masa orde baru
- 29. Pidato ... lahir pada Juni 1966
- 30. Pemerintah orde baru menyadari betapa pentingnya penyelesaian masalah...
Down
- 1. lahirnya orde baru ditandai dengan
- 3. Peran ganda ABRI dinamakan
- 4. Partai pemenang pemilu di masa pemerintahan Orde Baru
- 6. Jajahan Portugis di Nusantara yang ingin bergabung dengan Indonesia pada masa Orde Baru
- 8. orde baru menggantikan era pemerintaha
- 9. Masa orde baru identik dengan istilah demokrasi
- 10. Tonggak lahirnya Orde Baru
- 14. Nama Menteri Tenaga Kerja Republik Indonesia pada masa Orde Baru
- 15. Presiden Soekarno yang memimpin siding Kabinet ... menyerahkan pimpinan siding kepada DrJ.Leimena
- 16. Dalam sidang umum Juni 1966 Presiden Soekarno menyampaikan pidato pertanggungjawaban sebagai presiden.
- 18. 7 Januari 1965 Indonesia keluar dari Keanggotaan PBB sebab ... diterima sebagai anggota Tidak tetap DK PBB
- 19. Penandatanganan naskah pembentukan ASEAN dilaksanakan di ...
- 21. Program pembangunan yang populer di masa Orde Baru
- 23. Pelantikan Soeharto sebagai pejabat presiden dilaksanakan pada 12 … 1967
- 24. Tata pemerintahan Indonesia sesudah orde baru
