Across
- 2. Jumlah kuadrat selisih data dan rata – rata
- 4. Median dari 8,7,9,12,10,6,13,12,11
- 5. Jumlah frekuensi dibutuhkan dalam mencari simpangan rata-rata pada data
- 7. Kelas
- 9. nilai yang membagi data 10 sama banyak
- 10. Quartil atas-Quartil bawah
- 11. Nilai kebenaran dari hipotesis yang diterima atau ditolak
- 13. Selisih antara data dengan nilai maksimum dan minimum
- 14. Nilai yang membagi data menjadi 100 sama banyak
- 16. 7,8,6,5,7,4,3,8,7 modus data
- 17. Diagram yang biasanya digunakan untuk menyajikan data dalam bentuk persentase
Down
- 1. Lukisan pasang surut suatu keadaan dengan garis statistic
- 3. Ilmu pasti yang mempelajari ketidakpastian
- 4. Data- data yang diolah atau disajikan
- 6. Garis lengkung dalam statistika atau matematika
- 8. Rata – rata
- 9. Median dari data pada histogram
- 12. Distribusi normal yang memiliki rata-rata 0 dan simpangan baku 1 disebut distribusi normal …
- 14. Tampilan grafis suatu diagram yang menggunakan nilai tengah
- 15. Tepi bawah kelas
