Across
- 3. sifat senyawa boron
- 9. reaksi logam alkali dengan air menghasilkan gas
- 10. unsur golongan IIIA yang bersifat nontoksik
- 14. reaksi saat fluorin dilarutkan dalam air
- 15. oksigen juga dapat ditemukan dalam bentuk
- 17. unsur kimia yang memiliki no atom 22
- 18. sifat logam alkali dari atas ke bawah
- 19. unsur kimia yang memiliki no atom 12
- 21. mineral yang mengandung unsur atau senyawa tertentu dengan konsentrasi cukup tinggi
- 23. belerang terdapat di daerah yang mengandung tanah
Down
- 1. dalam senyawa etik bromida terdapat
- 2. unsur yang digunakan untuk memberikan nyala hijau pada kembang api
- 4. salah satu unsur yang banyak terdapat di alam semesta
- 5. unsur yang digunakan untuk membuat nyala merah pada kembang api
- 6. unsur yang digunakan untuk sel surya
- 7. unsur yang memiliki no atom 72
- 8. unsur yang memiliki simbol Ra
- 11. bilangan oksidasi oksigen -1 pada senyawa
- 12. iodin terdapat dalam senyawa
- 13. unsur yang digunakan untuk menjernihkan air
- 16. laut sumber utama logam alkali
- 20. senyawa alkali tanah sukar larut dalam
- 22. unsur halogen yang sukar larut dalam air
- 24. logam yang digunakan sebagai bahan baku baterai
