Across
- 3. makanan renyah yang dibuat dari irisan tipis singkong atau talas
- 5. teknik mengolah bahan makanan dalam cairan mendidih
- 12. kue bulat isi kacang hijau dari tepung ketela
- 14. jajanan bulat dari tepung ubi atau ketela berisi gula merah
- 17. alat yang digunakan untuk menyaring bahan makanan bertekstur halus hingga minyak atau cairan lainnya sesuai kebutuhan masak
- 18. makanan tradisional dari singkong yang dihaluskan dan dikukus
- 19. alat yang digunakan untuk menyimpan makanan, menyiapkan bahan, serta menyimpan saus atau bahan lainnya
- 22. singkong kering (gaplek) yang dihaluskan lalu dikukus
- 23. alat yang digunakan untuk menyimpan makanan dalam suhu dingin
- 25. teknik merebus bahan makanan dalam cairan pada suhu sedang
Down
- 1. jajanan bulat dari tepung ketela atau ubi, berisi gula merah cair, lalu digulingkan ke kelapa parut
- 2. jajanan pasar kenyal dari tepung ketela berwarna-warni
- 4. teknik memasak dengan cara menggoreng bahan makanan dalam minyak yang cukup banyak
- 6. teknik memasak yang dilakukan tanpa bantuan cairan, seperti minyak
- 7. teknik memasak bahan makanan dengan uap air panas
- 8. hasil fermentasi dari singkong atau ketan
- 9. mengolah bahan makanan dalam oven dengan panas dari segala arah
- 10. teknik memasak dengan menggunakan panas langsung di atas api terbuka atau oven
- 11. makanan tradisional dari parutan singkong dibungkus daun pisang dan dikukus
- 13. makanan dari kentang rebus yang digoreng
- 15. teknik memasak dengan cara merendam bahan makanan dalam cairan menggunakan api kecil pada suhu rendah
- 16. teknik merebus bahan makanan menggunakan cairan, seperti air, susu, dan kaldu
- 20. alat yang digunakan sebagai alas untuk memotong, mencincang, dan memilah bahan makanan
- 21. teknik merebus bahan makanan dalam sedikit cairan
- 24. alat yang digunakan untuk memasak makanan menggunakan listrik atau gas
