Across
- 2. nabi yang ditelan oleh ikan paus
- 4. salah satu sahabat dekat nabi Muhammad
- 6. nabi yang dapat berbicara dengan hewan
- 9. nama surat yang di dalamnya terdapat perintah puasa
- 10. perjalanan nabi Muhammad dari masjidilharam ke masjidil aqsa hingga ke langit ketujuh mengendarai buraq.
- 14. bangunan suci umat islam ka'bah terletak di kota ...
- 16. nama ayah nabi Muhammad
- 18. jumlah rukun islam seluruhnya
- 19. jumlah ayat pada surat al ikhlas
- 20. rukun islam yang ketiga
Down
- 1. jumlah juz dalam Al Quran
- 3. ibu susu nabi Muhammad
- 5. nabi ke 25 (nabi terakhir)
- 7. ayah nabi ismail
- 8. perang yang terjadi pada 17 ramadhan tahun kedua hijriah
- 11. nama surat yang menceritakan tentang diserbunya kota mekkah oleh pasukan gajah
- 12. malaikat yang bertugas menyampaikan wahyu
- 13. kewajiban umat islam yang harus dilaksanakan sebelum sholat idul fitri
- 15. jumlah rukun iman
- 17. salah satu sifat mulia nabi Muhammad yang berarti cerdas
