Across
- 3. sumber utama rasa pedas
- 6. Saus fermentasi kedelai yang memberikan rasa manis atau asin
- 9. Memberikan aroma hangat,sedikit pahit,dan warna kuning cerah.
- 10. menggunakan dua buah panci yang berbeda ukuran
- 12. mengandung quercetin
- 14. terdiri dari buah,bunga dan bij
- 17. memiliki rasa pedas yang hangat dan sedikit manis, memberikan rasa hangat
- 18. menggoreng dengan sedikit minyak
- 20. mengandung saponin, batang atau tangkai dapat menimbulkan rasa gatal
- 21. fermentasi udang atau ikan yang memberikan aroma dan rasa gurih yang kuat
- 23. menggoreng dengan minyak banyak
- 24. teknik membakar
- 25. terdiri dari daun, batang dan akar
Down
- 1. teknik merebus
- 2. biasanya di tambahkan sedikit cairan bekuah/basah
- 4. mengandung karotenoid merupakan sumber vitamin A yang memiliki sifat mencengah kanker
- 5. Bagian kulit kentang kaya akan asam klorogenik
- 7. memberikan rasa asin pada masakan
- 8. umumnya dibuat emping,mengandung energi yangtinggi, karbohidrat, protein, lemak, kalsium, fosfor.
- 11. memberikan rasa pedas yang khas dan aroma yang kuat pada masakan
- 13. menghasilkan rasa manis pada masakan
- 15. teknik memanggang
- 16. Untuk menambahkan rasa pedas sesuai selera dengan cara di haluskan.
- 18. teknik mendidih
- 19. mempunyai akar tunggang yang berubah bentuk menjadi bulat dan disebut “umbi” yang berwarna oranye
- 22. Masakan asal magelang, dimasak dengan cara di kukus
