Across
- 2. Teknik mencetak atau menyusun atau membentuk bahan sesuai model atau produk kerajinan yang akan dibuat
- 4. Bahan bekas atau limbah yang dapat dibuat kerajinan
- 5. Teknik menyatukan atau menggabungkan bahan dari dua bagian atau lebih menjadi satu dalam membentuk benda kerajinan
- 7. Teknik memisahkan bahan menjadi dua bagian atau lebih dalam membentuk benda kerajinan
- 9. Kegiatan memotong kertas menggunakan gunting sesuai pola atau sembarang
- 10. Bahan buatan manusia/berasal dari sumber daya alam tak terbaharui seperti plastik, besi dan sabun
Down
- 1. Agar mobil-mobilan yang kita buat menjadi lebih menarik, kita dapat menambahkan?
- 3. Bahan yang berasal dari alam seperti rotan, kayu, dan daun
- 6. Melekatkan sesuatu dengan lem atau perekat
- 8. Seni melipat kertas menjadi karya seni yang indah
