Across
- 1. kebalikan dari kritik eksternal
- 3. hal ini merupakan bagian dari, Sumber Sejarah Berdasarkan Sifat Sumbernya. Yang isinya berupa kesaksian langsung dari pelaku atau saksi sejarah.
- 4. dalam langkah langkah penelitian sejarah, hal ini merupakan langkah terakhir.
- 8. dalam langkah langkah penelitian sejarah, hal ini merupakan hal yang di lakukan setelah melakukan kritik internal.
- 10. kegiatan pengamatan dan pengumpulan data dalam penelitian sejarah, dengan cara mengamati dan mencatat dalam kegiatan analisis sejarah tersebut.
- 11. hal merupakan sebuah kegiatan pengujian secara kritis terhadap sumber sumber sejarah yang telah di temukan untuk memperoleh keautentikan dan kredibilitas.
- 12. pandangan tersendiri dari sejarahwan dalam proses penafsiran, yang tidak menutup kemungkinan menimbulkan interpretasi yang berbeda
- 15. hal yang tidak dapat dilihat namun bisa di rasakan
- 17. kegiatan yang di lakukan untuk menguatkan sumber sejarah, berupa salinan tertulis dari rekaman wawancara
- 19. sumber tertulis dari pelaku atau saksi sejarah.
- 20. alat alat atau sumber sejarah yang ada pada zaman dahulu
- 21. merupakan konsep dari kausalitas dalam sejarah, yang terbagi menjadi dua jenis, yaitu monokasual dan multikasual
Down
- 2. ilmu yang mempelajari tulisan kuno atau prasasti
- 5. keterangan dari orang yang mengalami langsung pristiwa sejarah
- 6. hal atau cara yang dilakukan untuk memperoleh sumber lisan.
- 7. hal ini merupakan benda atau artefak peninggalan sejarah, yang berperan penting bagi penelitian sejarah
- 9. kata lain dari ahli sejarah
- 13. kata lain dari Heurishein
- 14. merupakan keaslian atau keautentikan sebuah sumber sejarah
- 16. kegiatan yang dilakukan untuk mengumpulkan bukti atau keterangan.
- 18. biasanya di kenal sebagai bagian dari karya karya dalam tradisi lisan, yang berupa antara lain mintos, legenda, dan dongeng.
