Across
- 5. Penafsiran terhadap fakta sejarah
- 8. Jenis Historiografi yang berasal dari Penulisan sejarah yang berkembang dari masa kerajaan Hindu-Buddha hingga Islam, cenderung bersifat mitologis dan istanasentris.
- 10. Tempat penyimpanan dan pelestarian benda-benda sejarah
- 11. Contoh sumber tertulis dari masa lampau
- 15. Ilmu yang mempelajari benda-benda peninggalan sejarah
- 17. Kajian tentang peristiwa masa lalu manusia
- 18. Urutan waktu kejadian dalam sejarah
Down
- 1. Ilmu yang mempelajari
- 2. Proses pengecekan kebenaran sumber
- 3. Benda budaya hasil karya manusia masa lalu TRADISI; Contoh sumber lisan berupa kebiasaan yang diwariskan DOKUMEN; Bukti tertulis resmi seperti surat atau laporan
- 4. Sumber Sejarah berdasarkan sifat dimana sumber ini berasal dari kesaksian seseorangyang pernah melihat peristiwa itu dengan indra yang dimilikinya.
- 6. Pelaku atau individu penting dalam suatu peristiwa
- 7. Metode pengumpulan data lisan langsung
- 9. Segala sesuatu yang dapat memberikan informasi tentang peristiwa masa lalu
- 12. Kumpulan dokumen sejarah yang tersimpan
- 13. Sisa makhluk hidup dari masa lampau
- 14. Contoh sumber visual dalam penelitian sejarah
- 16. Tulisan kuno pada batu atau logam
